Badan Eksekutif Mahasiswa

Minggu, 12 Juni 2011

LATIHAN DASAR KEPEMIMPINAN MAHASISWA KE-VI TAHUN 2011

PIMPINAN SIDANG

SAAT KEBERANGKATAN

PUSDIKLAT KEMENDAGRI

X-BANNER

PENGINAPAN PUTRA

MASJID PUSDIKLAT

RUANG SIDANG

KAMAR MAHASISWA

RUANG MAKAN

PEMILIHAN BEM


KEGIATAN PAGI

KEGIATAN PUTRA

Agus (Sekertaris BEM), ida (Presiden BEM), Royan (Wakil BEM)
Sabtu, 11 juni 2011 seluruh mahasiswa STKIP Purnama berkumpul untuk melaksanakan Latihan dasar kepemimpinan mahasiswa ke-VI Tahun 2011 (LDKM VI 2011) pada tanggal 11-12 juni 2011 di pusat pendidikan dan latihan kementerian dalam negeri republik indonesia di bogor, jawa barat. peserta LDKM Tahun ini berjumlah kurang lebih 130 mahasiswa. kegiatan ini di hadiri oleh para mahasiswa, dosen dan ketua STKIP Purnama. inti dari kegiatan ini adalah pemilihan Presiden Badan Eksekutif Mahasiswa (Presiden BEM) tahun ajaran 2010/2011, meskipun ada kegiatan pendukung seperti penyampaian materi keorganisasian oleh para dosen, kegiatan keagamaan, keolahragaan dan api unggun. ada 3 calon yang yang menjadi calon Presiden BEM yaitu "Ida maeida pradana (presiden bem 2009/2010), Agus Budi Utomo (Semester 2), dan Royan  Firmansyah (Semester 2)".pemilihan berlangsung di pimpin langsung oleh Pembantu Ketua III bidang kemahasiswaan dan terpilih lah Ida maeida pradana sebagai Presiden BEM ,Agus Budi Utomo sebagai sekertaris BEM dan Royan Firmansyah sebagai Wakil ketua BEM"...terimakasih untuk semua dosen, mahasiswa, panitia dan pihak yang telah membantu terselenggaranya acara ini, semoga dengan terpilihnya kepengurusan yang baru, BEM STKIP purnama lebih maju, adil, transparansi dan bertanggung jawab. sukses untuk kita semua: ) ( Sekretariat BEM STKIP Purnama phone :0857 9753 0957 email: kumaskot@gmail.com )